Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Mengetahui Atau Cek Usia Kartu Telkomsel Layanan Simpati

Cindri yanto - hallo teman-teman blogger kabar gembira datang dari pengguna telkomsel khusus pemilik sim card simpati, selain dari kartu simpati tidak bisa ya. layanan ini sebenarnya sudah ada sejak lama namun masih banyak pengguna setia kartu simpati yang belum mengetahui

Menggunakan kartu sim card dengan jangka waktu yang panjang hingga puluhan tahun lamanya menjadi kebanggan tersendiri. "hemm yang jomblo sedang cari pasangan, yang satu ini boleh ni di cari. Sama simcard aja bisa setia apa lagi kalo sama kamu ya"

zaman sekarang sangat sulit untuk bisa menjaga kartu sim card agar tidak gonta ganti dengan berbagai alasan kenapa sering kali ganti kartu simcard

Pengguna kartu atau sim card sering kali kita penasaran ya sudah berapa lama sim card kita aktif dan di gunakan agar tidak salah hitung mudah mengetahuinya

Ternyata telkomsel menyediakan layanan untuk cek berapa lama penggunaan sim card kita. Meskipun pengguna telkomsel cara ini belum tersedia di Kartu As dan Loop

Bagaimana cara cek atau mengetahui berapa lama kartu telkomsel simpati kita digunakan berikut caranya

1. Pertama silahkan kamu buka layanan simpati di *999#
2. Langkah kedua adalah pilih no 5 Lainnya
3. Tahap selanjutnya dengan memilih yang nomor 7 Lainnya
4. Berikutnya pilih Layanan Lain yang ke 8
5. Langkah terakhir karena kita ingin cek umur kartu maka pilih yang no 6 Cek Umur Kartu

Maka secara otomatis akan tampil pemberitahuan seperti pada gambar berikut ini

Cukup mudah mudah bukan cara cek usia atau umur kartu kamu, untuk langkah cepat dalam pengecekan kamu bisa klik *999*5*7*8*6# maka secara otomatis akan tampil jumlah usia kartu

Sekali lagi kami ingatkan layanan ini tidak tersedia di Kartu AS dan Kartu Loop namun bukan tidak mungkin layanan ini akan ikut tersedia juga di layanan jaringan telkomsel lainnya, Selamat mencoba